Garage Sale memberikan kehidupan baru bagi barang-barang bekas

Menjual barang bekas di garasi merupakan peluang besar untuk mendaur ulang barang-barang yang sudah tidak diinginkan lagi.

Menjual barang bekas di garasi merupakan peluang besar untuk mendaur ulang barang-barang yang sudah tidak diinginkan lagi. Credit: Rhiannon Elston

Sebuah inisiatif baru yang dijuluki Garage Sale Trail yang berlangsung di seluruh negera ini diharapkan dapat mendaur ulang barang-barang yang tidak lagi diinginkan.


Sebuah ide yang lahir dari dua orang sahabat di pinggiran timur Sydney kini telah berubah menjadi acara nasional untuk mendukung lingkungan.

Garage Sale Trail akan diadakan selama dua minggu ke depan, dengan dukungan lebih dari 80 dewan lokal, yang memberi orang kesempatan untuk menjual barang-barang yang tidak diinginkan.

Lebih dari setengah juta orang diperkirakan akan terlibat, dengan sedikitnya 15.000 penjualan garasi diperkirakan akan diadakan di seluruh negera ini.

Dengarkan SBS Indonesian setiap hari Senin, Rabu, Jumat dan Minggu jam 3 sore.

Ikuti kami di Facebook dan Instagram, serta jangan lewatkan podcast kami.

Share
Follow SBS Indonesian

Download our apps
SBS Audio
SBS On Demand

Listen to our podcasts
Independent news and stories connecting you to life in Australia and Indonesian-speaking Australians.
Ease into the English language and Australian culture. We make learning English convenient, fun and practical.
Get the latest with our exclusive in-language podcasts on your favourite podcast apps.

Watch on SBS
SBS Indonesian News

SBS Indonesian News

Watch it onDemand