Sebuah program penerimaan mahasiswa pribumi Australia di fakultas kedokteran Universitas Newcastle diharapkan dapat meningkatkan kesehatan komunitasnya.
Program Penerimaan Mahasiswa Kedokteran Pribumi Diharapkan Menaikkan Tingkat Kesehatan Komunitasnya

Montana Shoesmith, 18, with her mentor, fifth year medical student Michael McLean. Source: SBS News
Warga pribumi Australia masih kurang terwakili dalam profesi kesehatan.
Share



