Perubahan Besar pada PBS yang Dapat Menghemat Biaya dan Waktu Pasien

Pain killer stock

A stock of painkiller pills. Photo credit should read: Lauren Hurley/PA Wire Credit: Lauren Hurley/PA/Alamy

Pasien dengan penyakit kronis akan segera dapat membeli persediaan obat resep untuk 60 hari, dengan biaya hanya sebulan. Ini adalah perubahan besar pada Skema Manfaat Farmasi (Pharmaceutical Benefits Scheme - PBS) yang akan dimasukkan dalam anggaran bulan depan.


Pemerintah memperkirakan sekitar 6 juta orang akan mendapat pengurangan biaya pengobatan hingga setengahnya.

Itu penghematan $1,6 miliar selama emp at tahun ke depan yang menurut pemerintah akan diinvestasikan kembali ke apotek komunitas.

Pasien biasa dapat menghemat $180 per tahun per obat.

Sementara pemegang kartu konsesi akan menghemat hampir $44.


Dengarkan SBS Indonesian  setiap hari Senin, Rabu, Jumat, dan Minggu jam 3 sore.
Ikuti kami di Facebook  dan jangan lewatkan podcast kami.

Share
Follow SBS Indonesian

Download our apps
SBS Audio
SBS On Demand

Listen to our podcasts
Independent news and stories connecting you to life in Australia and Indonesian-speaking Australians.
Ease into the English language and Australian culture. We make learning English convenient, fun and practical.
Get the latest with our exclusive in-language podcasts on your favourite podcast apps.

Watch on SBS
SBS Indonesian News

SBS Indonesian News

Watch it onDemand