Untuk pertama kalinya, India melompati China dan Selandia Baru sebagai negara asal migran di Australia.
Data sensus yang dikeluarkan ini juga telah mengonfirmasi tren perkembangan agama di Australia.
Statistik menunjukkan orang-orang yang menganggap diri mereka "non-religius" akan menjadi kelompok dominan di tahun-tahun mendatang, menyalip agama Kristen.




