Tingkat Utang dunia telah menjadi topik yang mendominasi pertemuan tahunan IMF di Washington.
Dalam sebuah laporan barunya IMF mengatakan kombinasi utang pemerintah dan swasta telah meningkat sebesar 225% dari pengeluaran ekonomi global tahun lalu atau sekitar 200% dari pengeluaran tahun 2002.



