Hampir 300.000 orang di Australia hidup dengan Hepatitis B atau Hepatitis C - seringkali tanpa tanda-tanda peringatan kerusakan hati.
Ditemukan bahwa 69 orang akan hidup dengan Hepatitis B dan hampir seperempatnya dengan Hepatitis C.
Hepatitis C dapat disembuhkan, tetapi belum ada vaksinnya. Sementara itu Hepatitis B memiliki vaksin dan pengobatan, tetapi belum ada obatnya.
Memberantas hepatitis virus sebagai ancaman kesehatan masyarakat adalah tujuan utama, dengan hampir 1.000 kematian di Australia tercatat setiap tahun.
Dengarkan SBS Indonesian setiap hari Senin, Rabu, Jumat dan Minggu jam 3 sore.
Ikuti kami di Facebook dan Instagram, serta jangan lewatkan podcast kami.






