Pemilu 2024: Yang Perlu Diketahui tentang Perkembangan Informasinya dan Yang Perlu Anda Lakukan

General Election Monitoring - Indonesia

Members are seen holding the sign alert of six points of the General Election Supervisory Agency (Bawaslu) agreement while opening the monitoring alert and declaration of the peaceful campaign for the 2024 general election at the Maimun Palace in Medan, North Sumatra Province, Indonesia on November 29, 2023. Source: ABACA / Aditya Sutanta/ABACA/PA/Alamy/AAP Photos

Anda memiliki hak untuk memilih pada Pemilu 2024 pada Februari mendatang? Pastikan Anda mengetahui perkembangan informasi tentang pelaksanaannya dan juga apa yang perlu Anda lakukan.


Anda memiliki hak untuk memilih pada Pemilu 2024 pada Februari mendatang?

SBS Indonesian berbincang dengan ketua PPLN (Panitia Pemilihan Luar Negeri) untuk wilayah NSW, SA dan Queensland, Julie Umboh, terkait informasi terkini mengenai persiapan pelaksanaannya di Australia dan apa yang perlu Anda lakukan.

Setiap pemilih harus mengecek DPT online.
Julie Umboh - Ketua PPLN Sydney (NSW, SA & QLD)



Dengarkan SBS Indonesian setiap hari Senin, Rabu, Jumat dan Minggu jam 3 sore.
Ikuti kami di Facebook dan jangan lewatkan podcast kami.

Share
Follow SBS Indonesian

Download our apps
SBS Audio
SBS On Demand

Listen to our podcasts
Independent news and stories connecting you to life in Australia and Indonesian-speaking Australians.
Ease into the English language and Australian culture. We make learning English convenient, fun and practical.
Get the latest with our exclusive in-language podcasts on your favourite podcast apps.

Watch on SBS
SBS Indonesian News

SBS Indonesian News

Watch it onDemand