Komite senat mendengarkan kekhawatiran tentang rencana pengurangan suplemen tunjangan JobSeeker

Centre Link

Centre Link Source: SBS Vietnamese

Penyelidikan parlemen yang memeriksa usulan perpanjanganan tunjangan suplemen untuk JobSeeker diberitahu bahwa menaikkan tarif tidak akan menjadi penghalang bagi orang-orang untuk kembali bekerja.


Kelompok kesejahteraan telah menekankan keprihatinannya tentang pemotongan suplemen virus korona kepada  Penyelidikan Komite Senat di Canberra.

Tujuan penyelidikan Komite Senat adalah untuk memantau operasi pemerintah, mengidentifikasi masalah yang sesuai untuk tinjauan legislatif dan merekomendasikan tindakan kepada Senat.

RUU yang sedang ditinjau adalah proposal untuk memperpanjang suplemen JobSeeker,  sementara Australian Council of Social Services menganjurkan suplemen itu diberikan seterusnya.



Share
Follow SBS Indonesian

Download our apps
SBS Audio
SBS On Demand

Listen to our podcasts
Independent news and stories connecting you to life in Australia and Indonesian-speaking Australians.
Ease into the English language and Australian culture. We make learning English convenient, fun and practical.
Get the latest with our exclusive in-language podcasts on your favourite podcast apps.

Watch on SBS
SBS Indonesian News

SBS Indonesian News

Watch it onDemand