Banyak ahli yang khawatir unit perawatan intensif di rumah-rumah sakit akan dibanjiri pasien bersamaan dengan bertambahnya kasus virus corona.
Virus Menyebar Membebani Unit Perawatan Intensif

A patient in intensive care Source: Getty
Bersamaan dengan bertambahnya kasus virus corona di Australia, juga meningkatnya permintaan pelayanan kesehatan di rumah-rumah sakit. Sehingga beban sistem kesehatan bertambah.
Share



